Trik Jitu Lulus USM IPDN
Description:... Di Indonesia, menjadi seorang PNS merupakan impian para lulusan SMA dan orang tua mereka. Oleh karenanya, pilihan untuk melanjutkan pendidikan ke sekolah ikatan dinas seperti IPDN atau Institut
Pemerintahan Dalam Negeri menjadi cita-cita bagi sebagian masyarakat Indonesia. Meskipun sempat terdengar kabar "tak sedap" tentang kekerasan dalam perguruan tinggi kedinasan ini tak menyurutkan niat para calon ‘praja’ untuk bergabung di dalamnya. Oleh karena selepas kuliah di IPDN semua praja mendapatkan ikatan dinas dan langsung diangkat menjadi PNS (Pegawai Negeri Sipil). Yang harus diperhatikan adalah untuk menjalani tes masuk IPDN memerlukan persiapan fisik, mental, dan restu orang tua tentunya.
Buku ini memuat segala hal tentang persiapan fisik dan mental, mulai dari persiapan pendaftaran, tes tertulis, tes psikologi, kesamaptaan, sampai dengan wawancara sebagai Pantukhir (Penentuan Terakhir) akan kami bahas tuntas sekaligus simulasi dalam menjalani tahapan tes IPDN.
Selamat belajar...!
Salam CIF
Show description